📢 SELAMAT!! Kamu dapat promo service special di Dokter Mobil! Ambil promo-nya dengan cara klik di sinil Klik Disini   📢 Nantikan Promo Special Bulan Ini Untuk Domo Lovers, Lihat Promo Dengan Cara Klik Tombol Klik Disini   ⏩ Cek Juga Youtube Dokter Mobil Untuk Informasi Seputar Otomotif Klik Disini
bengkel mobil terdekat

Penyebab Putaran Mesin Tidak Stabil dan Cara Mengatasinya

Penyebab Putaran Mesin Tidak Stabil dan Cara Mengatasinya

Penyebab putaran mesin tidak stabil ini bisa saja terjadi akibat RPM tinggi, meski tidak sedang menginjak pedal gas. Untuk mobil yang sudah berada di kondisi tersebut harus sesegera mungkin dilakukan perbaikan.

Jangan anggap permasalahan satu ini menjadi satu hal yang sepele. Masalah gas pada mobil yang tidak stabil ini bisa menjadi salah satu penentu keselamatan para pengemudi dan penumpang.

Pada kesempatan kali ini akan dijelaskan mengenai penyebab putaran mesin tidak stabil dan cara mengatasinya. Sedangkan, untuk Anda yang penasaran mengenai dua pembahasan mengenai mesin tidak stabil bisa langsung saja simak penjelasan lebih lengkapnya dibawah ini.

Penyebab Putaran Mesin Tidak Stabil

Putaran mesin tidak stabil ini bisa terlihat pada komponen RPM nya tidak mau turun. Selain itu, gas mobil juga terasa atau bisa saja gas mobil lambat mengalami penurunan. Untuk masalah performa yang tidak optimal ini bisa membahayakan penumpang di dalamnya Ada beberapa penyebab putaran mesin tidak stabil, yaitu:

  1. Terdapat Gangguan pada Throttle Position Sensor

Gangguan putaran mesin tidak stabil pertama adalah ada gangguan throttle position sensor. Ketika komponen yang satu ini sudah bermasalah, maka secara otomatis bisa membuat gas mobil tidak stabil.

Throttle Position Sensor merupakan salah satu komponen yang mempunyai peran paling aktif untuk membaca besaran dari electronic control unit. Apabila Throttle Position Sensor sudah bermasalah, maka secara otomatis bacaan throttle gas untuk mengendalikan laju juga tidak sesuai.

Biasanya, untuk gangguan satu ini muncul akibat adanya kotoran yang menyumbang pada bagian lubang udara. Untuk penyebab putaran mesin tidak stabil ini bisa menimbulkan juga error pas gas sedang dijalankan. Paling terpenting, Anda harus sesekali menjaga kebersihan pada komponen tersebut supaya gas kendaraan tetap berjalan secara stabil.

  1. Idle Speed Control Kotor

Idle Speed Control adalah komponen yang berfungsi untuk mengatur banyak sedikitnya udara yang masuk ke dalamnya. ISC ini dikontrol langsung oleh electronic control unit (ECU).

Pada komponen kali ini bisa mengirimkan sinyal ke ECU guna melakukan pergerakkan. Bila komponen ISC sudah kotor, maka untuk sinyal yang dikirimkan ke ECU ini ikutan terlambat.

Reservasi Sekarang

Halo Domo Lovers 👋, reservasi sekarang juga untuk mendapatkan promo menarik dari kami,
cs kami akan membalas secepat mungkin ❤️

Sensor pada ISC ini sangat rentang kotor, karena letaknya berdekatan dengan filter udara. Selain itu, untuk kotoran ini bisa berubah menjadi kerak uap oli yang sudah tersedot dari ruangan pembakaran.

  1. Komponen Mobil Lainnya Mengalami Kotor

Penyebab putaran mesin tidak stabil yang paling akhir adalah terdapat kotoran pada komponen mobil lainnya. Untuk komponen yang maksus kali ini adalah throttle body, selang vakum, dan masih banyak lainnya lagi.

Bila komponen tersebut kurang terawat, maka bisa membuat mesin mobil tidak bisa bekerja secara optimal. Bahkan, putaran mesin yang tidak stabil ini membuat para pengemudinya merasa kurang nyaman.

Maka dari itu, satu hal yang dapat dilakukan yaitu melakukan pembersihan pada beberapa komponen supaya tetap bersih. Termasuk juga Anda bisa memberikan perawatan yang maksimal supaya mesin mobil terbebas dari gangguan.

Baca Juga: Efek Kerak Karbon di Ruang Pembakaran Mobil Anda

Cara Mengatasi Penyebab Putaran Mesin Tidak Stabil

Setelah paham dengan kumpulan penyebab putaran mesin tidak stabil, maka Anda juga harus tahu perihal cara mengatasinya. Untuk beberapa cara mengatasi dari permasalahan putaran mesin tidak stabil adalah:  

  1. Mengganti Idle Speed Control

Apabila putaran mesin mobil tidak stabil, maka bisa saja terjadi akibat adanya kendala pada komponen ISC. Anda juga harus melakukan pergantian ISC, ketika komponen tersebut menjadi faktor utama penyebab putaran mesin tidak stabil.

Untuk pergantian ISC ini bisa saja dilakukan, ketika kondisi kotorannya sudah tidak terkira lagi. Akan tetapi, untuk Anda yang masih bisa membersihkan bisa dilakukan dengan menggunakan lap maupun cairan khusus.

  1. Mengganti Throttle Position Sensor

Putaran mesin tidak stabil, kemungkinan besar penyebab putaran mesin tidak stabil terdapat pada bagian throttle position sensor sedang terganggu. Selain itu, untuk kondisi seperti ini bisa membuat konsumsi bahan bakar sudah mulai boros.

Maka dari itu, langkah yang bisa diambil adalah meminta bantuan pada teknisi atau mekanik di bengkel supaya bisa melakukan pergantian TPS. Dengan melakukan pergantian inilah bisa membuat para pengemudi menjadi lebih nyaman lagi.

  1. Membersihkan Komponen Mesin Mobil Secara Berkala

Selanjutnya, Anda bisa juga membersihkan semua komponen mobil secara berkala. Seperti yang diketahui, ada beberapa komponen mobil yang harus benar-benar diperhatikan dan bisa menjadi salah satu penyebab putaran mesin tidak stabil.

Maka dari itu, Anda juga jangan lupa untuk melakukan servis secara rutin guna melakukan pengecekan komponen mobil secara utuh guna bisa berfungsi secara optimal. Dengan begitu, Anda bisa melakukan operasional mobil dengan lebih tenang lagi.

Bagi para pemilik kendaraan roda 4 yang masih baru dan mengalami masalah putaran mesin tidak stabil ini bisa membuat pengendaranya merasa kurang nyaman. Maka dari itu, untuk Anda yang sudah mengalami masalah tersebut akan sesegera mungkin dilakukan perbaikan.

Akan tetapi, untuk pemilihan bengkel mobil untuk mengatasi permasalahan putaran mesin tidak stabil ini tidak bisa dilakukan oleh sembarangan orang. Paling tidak, Anda bisa memastikan lagi untuk bengkel yang dipilih sudah mempunyai banyak pengalaman.

Hubungi Bengkel Dokter Mobil Sekarang!

Halo Domo Lovers 👋, reservasi ke bengkel Kami sekarang juga dan dapatkan promo menarik dari kami, cs kami akan membalas secepat mungkin


Hubungi CS Sekarang

Ditinjau oleh team teknisi

Penulis Sejak Sept 2021

Dokter Mobil | Bengkel Mobil Terdekat - Spesialis Upgrade Performance - Logo

Artikel Lainnya

Links

‼️ FREE GENERAL CHECK UP ‼️

Saya mau ambil promo free general checkup!